SOAL UAS (ULANGAN AKHIR SEMESTER) GANJIL IPA SMP KELAS VIII
(K13) (Prediksi)
PILIHLAH SATU JAWABAN YANG PALING TEPAT!
1.
Gerak
suatu benda dikatakan bersifat relatif karena...
A.
Tidak
harus memiliki titik acuan
B.
Boleh
menggunakan titik acuan juga boleh tidak menggunakan titik acuan
C.
Suatu benda dapat dikatakan bergerak terhadap satu titik acuan
dan juga dapat dikatakan tidak bergerak terhadap titik acuan yang lain
D.
Pada
saat benda bergerak lurus beraturan, jumlah gaya yang bekerja pada benda sama
dengan nol
2.
Berikut
merupakan contoh GLBB diperlambat yaitu…
A.
Bola
dilempar vertical ke atas
B.
Buah
mangga jatuh dari tangkainya
C.
Gerak
sepeda motor sedan digas
D.
Bola
digelindingkan di atas bidang miring
3.
Budi
mengendarai sepeda motor dan menempuh jarak 54 km dalam tempo 2 jam. Kecepatan
motor Budi adalah …
A.
2,5
m/s
B.
5,0
m/s
C.
7,5
m/s
D.
10
m/s
4.
Sebuah
troli mula-mula berkecepatan 9 m/s, dalam waktu 7 sekon kecepatannya menjadi 30
m/s. Percepatan yang dialami troli adalah :
A.
3,0
m/s2
B.
3,3
m/s2
C.
4,2
m/s2
D.
6,0
m/s2
5.
Sebuah
mobil yang melaju dengan kecepatan 10 m/s memiliki percepatan 3 m/s2.
5 sekon kemudian kecepatan mobil menjadi...
A.
15
m/s
B.
25 m/s
C.
30
m/s
D.
35
m/s
6.
Jika
A mendorong meja ke kiri dengan gaya 42 N dan B mendorong ke kanan dengan gaya
17 N, maka meja akan terdorong …
A.
15
N ke kiri
B.
25
N ke kiri
C.
15
N ke kanan
D.
25
N ke kanan
7.
Sebuah
lemari yang terletak di atas lantai ditarik mendatar, akan tetapi lemari
tersebut diam saja. Dapat disimpulkan bahwa …
A.
Gaya
tarik sama besar dengan gaya gesekan yang bekerja
B.
Gaya
tarik lebih besar daripada gaya gesekan yang bekerja
C.
Gaya
tarik lebih kecil daripada gaya gesekan yang bekerja
D.
Gaya
tarik lebih kecil daripada gaya berat benda
8.
Sebuah
benda mempunyai massa 40 kg dan percepatan 2 m/s2. Gaya yang bekerja
pada benda adalah …
A.
20
N
B.
25
N
C.
40
N
D.
80
N
9.
Saat
bus direm mendadak, tubuh penumpang terdorong ke depan. Peristiwa ini merupakan
contoh yang sesuai dengan…
A.
Hukum
Newton I
B.
Hukum
Newton II
C.
Hukum
Newton III
D.
Hukum
Pascal
10.
Pernyataan
yang sesuai dengan hukum aksi reaksi adalah …
A.
Tangan
seorang perenang mendorong air ke belakang, tubuh terdorong ke depan
B.
Seorang
penerjun payung terjun dengan parasutnya
C.
Sepeda
yang dikendarai Deni berhenti mendadak saat akan menabrak pembatas jalan
D.
Buah
kelapa jatuh dari pohon
11.
Tulang-tulang
yang menyusun tulang sacrum pada gelang panggul adalah…
A.
Tulang
duduk, tulang kelangkang dan tulang ekor
B.
Tulang
duduk, tulang kemaluan dan tulang ekor
C.
Tulang
pinggang, tulang kemaluan dan tulang usus
D.
Tulang
usus, tulang duduk dan tulang kemaluan
12. Perhatikan gambar berikut!
Sendi yang ditunjuk
pada huruf Q di atas adalah sendi…
A.
Engsel
B.
Pelana
C.
Peluru
D.
Putar
13.
Perhatikan
gambar berikut!
Ketika lengan
diluruskan, otot yang bekerja adalah…
A.
X,
otot bisep
B.
Y,
otot trisep
C.
X,
otot trisep
D.
Y,
otot bisep
14.
Pak
Adi mengalami kecelakaan lalu lintas sehingga menyebabkan tulang lengannya
patah. Kelainan yang diderita oleh Pak Adi disebut…
A.
Fisura
B.
Fraktura
C.
Osteoporosis
D.
Rakhitis
15.
Bentuk
tubuh ikan streamline berfungsi
untuk…
A.
Mengurangi
hambatan ketika bergerak dalam air
B.
Meningkatkan
hambatan ketika berenang dalam air
C.
Memudahkan
mencari makan
D.
Tidak
mudah terlihat ikan pemangsa
16.
Buah
polong-polongan yang sudah kering dapat pecah dengan sendirinya. Peristiwa
pecahnya buah polong-polongan ini diserbut gerak…
A.
Higroskopis
B.
Taksis
C.
Nasti
D.
Tropis
17.
Perhatikan
gambar berikut!
Gerak tanaman Mimosa pudica ketika mendapat sentuhan
disebut gerak…
A.
Fototropis
B.
Seismonasti
C.
Tigmotropis
D.
Geotropis
positif
18.
Gerak
nasti kompleks terdapat pada gerak…
A.
Mekarnya
bunga Mirabilis jalapa pada sore hari
B.
Bunga
matahari mengikuti arah matahari
C.
Membuka
dan menutupnya stomata pada daun
D.
Melilitnya
sulur tanaman pada tiang
19.
Sebuah
mobil sedan terletak 15 m di depan sebuah truk yang sedang diparkir. Untuk
merapikan tempat parkir, mobil sedan tersebut digeser dengan gaya 500 N
sehingga jarak mobil sedan dan truk tinggal 0,5 m. Usaha yang dilakukan mobil
sedan adalah …
B.
750
joule
C.
7.250
joule
D.
725
joule
20.
Perhatikan
gambar berikut!
Pesawat sederhana yang
bekerja menggunakan prinsip tuas adalah nomor…
A.
1
dan 2
B.
1
dan 3
C.
2
dan 4
D.
3
dan 4
21.
Sebuah pesawat sederhana tampak seperti
gambar di bawah!
Jika jarak antar titik tumpu ke beban 1 m dan
jarak antara beban ke kuasa 2 m, maka besarnya gaya yang diperlukan untuk
mengangat beban yang massanya 60 kg, jika diketahui g = 10 m/s2 adalah
…
A.
50
N
B.
100
N
C.
150
N
D.
200
N
22.
Perhatikan
gambar!
Keuntungan mekanik
katrol tersebut adalah ….
A.
5
B.
4
C.
3
D.
2
23.
Berdasarkan
strukturnya, fungsi jaringan parenkim dan epidermis adalah…
Parenkim
|
Epidermis
|
|
A
|
Memperkuat dan
memberi bentuk tumbuhan
|
Mengangkut hasil
fotosintesis dari daun menuju ke seluruh bagian tumbuhan
|
B
|
Mengangkut zat hara
dan air dari akar menuju ke daun
|
Melindungi jaringan
di bawahnya
|
C
|
Melangsungkan proses
fotosintesis
|
Menyimpan makanan
cadangan
|
D
|
Menyimpan makanan
cadangan
|
Melindungi jaringan
di bawahnya
|
24.
Jaringan
pada tumbuhan berikut ini yang terdiri dari sel-sel yang telah mati adalah…
A.
Epidermis
B.
Kolenkim
C.
Sklerenkim
D.
Meristem
25.
Perhatikan
gambar berikut !
Jaringan pada tumbuhan yang berfungsi
mengangkut hasil fotosintesis dan mengangkut air berturut-turut adalah nomor…
A.
1
dan 2
B.
2
dan 4
C.
2
dan 3
D.
4
dan 2
26.
Perhatikan
gambar berikut!
Bagian pada jaringan
tumbuhan yang berfungsi untuk pengangkutan zat dan perlindungan berturut-turut
adalah nomor…
A.
1
dan 2
B.
2
dan 3
C.
3
dan 1
D.
4
dan 4
27.
Klorofil
pada daun memiliki kemampuan untuk mengikat energi cahaya yang kemudian
digunakan untuk memecah molekul air dalam proses fotosintesis. Kemampuan klorofil
untuk menyerap energi cahaya tersebut menginspirasi manusia untuk mengembangkan
teknologi terkait dengan pemanfaatan energi dari cahaya matahari. Teknologi tersebut
adalah…
A.
Alat
pemurnian air
B.
Panel
surya
C.
Antenna
parabola
D.
Lampu
penerangan jalan yang dapat menyala dan mati secara otomatis
28.
Cat
pada mobil dilengkapi dengan lapisan pengilap untuk yang bertujuan sebagai
lapisan pelindung pada badan mobil agar tidak mudah kotor. Teknologi tersebut
terinspirasi dari lapisan pelindung pada daun tumbuhan yaitu…
A.
Stomata
B.
Epidermis
C.
Xylem
D.
Kutikula
29.
Perhatikan
tabel berikut!
Bahan makanan
|
Lugol
|
Biuret
|
Fehling
A dan B
|
P
|
Coklat
|
Biru
|
Orange
|
Q
|
Biru tua
|
Hijau
|
Merah bata
|
R
|
Biru tua
|
Ungu
|
Coklat
|
S
|
Putih
|
Ungu
|
Biru
|
Bahan makanan yang
mengandung karbohidrat dan gula sekaligus adalah bahan makanan…
A.
P
B.
Q
C.
R
D.
S
30.
Dinding
usus halus berbentuk jonjot-jonjot yang bertujuan untuk…
A.
Agar
makanan mudah dicerna
B.
Agar
permukaan usus halus bertambah luas
C.
Agar
sari-sari makanan tidak terbuang
D.
Agar
makanan tidak langsung masuk ke usus besar
31.
Nama
enzim yang dihasilkan oleh pancreas beserta fungsinya yang benar adalah…
Enzim
|
Fungsi
|
|
A
|
Pepsin
|
Merombak protein
menjadi pepton
|
B
|
Lipase
|
Mencerna amilum
menjadi maltosa
|
C
|
Tripsin
|
Merombak protein
menjadi asam amino
|
D
|
Rennin
|
Mengendapkan kasein
(protein susu)
|
32.
Bahan
penyedap alami yang cocok digunakan untuk membuat sayur sup adalah…
A.
MSG
B.
Kunyit
C.
Daun
salam
D.
Kaldu
ayam
33.
Zat
aditif pada makanan berikut ini yang berfungsi untuk meningkatkan daya simpan
makanan adalah…
A.
Tartrazin
B.
Formalin
C.
Natrium
benzoate
D.
Aspartame
34.
Daun
Cannabis sativa mengandung zat adiktif yang bersifat…
A.
Depresan
B.
Stimulant
C.
Halusinogen
D.
Antibiotic
35.
Beberapa
pengguna zat adiktif ini akhirnya meninggal dunia karena terlalu banyak minum
akibat rasa haus yang amat sangat serta minum obat-obatan lainnya untuk
menghilangkan reaksi buruk yang timbul pada dirinya. Zat adiktif yang mempunyai
nama lain “inex” ini dikenal dengan
sebutan…
A.
Ganja
B.
Ekstasi
C.
Kokain
D.
Sabu
36.
Jika
dalam darah seseorang jumlah trombositnya sebesar 100.000 per mm3,
dapat mengakibatkan gangguan pada proses…
A.
Pembekuan
darah
B.
Pengikatan
oksigen
C.
Pembentukan
antibody
D.
Pengangkutan
zat-zat makanan
37.
Perhatikan sk ema
berikut !
Keterangan yang tepat untuk a dan b
adalah …
A.
Vitamin
C dan trombin
B.
Vitamin
C dan trombokinase
C.
Vitamin
K dan trombin
D.
Vitamin
k dan trombokinase
38.
Pernyataan
tentang pembuluh vena pulmonalis berikut ini yang benar adalah…
A.
Berisi
darah kotor
B.
Berisi
darah bersih
C.
Mengalirkan
darah dari bilik kiri jantung ke paru-paru
D.
Mengalirkan
darah dari paru-paru ke bilik kiri jantung
39.
Perhatikan
gambar berikut!
Darah yang kaya
oksigen dari paru-paru akan dialurkan ke bagian jantung nomor…
A.
1
B.
2
C.
3
D.
4
40.
Atherosclerosis
pada pembuluh darah dapat menyebabkan munculnya penyakit…
A.
Hipertensi
B.
Hipotensi
C.
Anemia
D.
Leukemia
*soal diambil dari berbagai sumber oleh Fitri
Nurhati, S.Si., M.Biotech
JAWABAN
0 komentar:
Post a Comment